MANGGARAI – Bupati Manggarai Herybertus Nabit, menegaskan kehadirannya saat meluncurkan program Pengembangan Kawasan Pertumbuhan Ekonomi Baru Wae Naong, menjadi program prioritasnya lima tahun kedepan.
Melalui pembangunan berbasis kawasan, pemerintah dapat lebih fokus pada pengembangan potensi unggulan di setiap wilayah selain meningkatkan konektivitas antarwilayah untuk mendorong pertumbuhan ekonomi yang merata.
Kawasan Wae Naong, menjadi pilihan pertama bupati Manggarai Hery Nabit, dalam pola pengembangan Kawasan ekonomi baru di kabupaten Manggarai, dalam rangka mencapai visi “Manggarai Sejahtera, Bersih, Berkelanjutan dan Berdaya saing”.




Subscribe to my channel










