BeritaDaerah

Kabupaten Manggarai Terima Dana Inpres Tahap II Rp30 Miliar Bidang Irigasi Tahun 2025

×

Kabupaten Manggarai Terima Dana Inpres Tahap II Rp30 Miliar Bidang Irigasi Tahun 2025

Sebarkan artikel ini

Adapun tematik Dana Inpres tahap II tahun 2025 yaitu percepatan pembangunan, peningkatan, rehabilitasi, operasi, dan pemeliharaan irigasi guna mendukung swasembada pangan.

Untuk kelancaran pelaksanaan pekerjaan Dana Inpres tersebut, Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Nusa Tenggara II menggelar sosialisasi di Dinas PUPR Kabupaten Manggarai pada Rabu (01/10/2025).

Sosialisasi ini dihadiri pihak Pengembangan Jaringan Pemanfaatan Air (PJPA) BBWS Nusa Tenggara II, Dinas PUPR Kabupaten Manggarai, camat, kepala desa/lurah, serta tokoh masyarakat dari wilayah lokasi pelaksanaan Dana Inpres. Sosialisasi dipimpin Asisten III Setda Manggarai, Yos Jelamu.

</p

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *