Daerah

Kunjungan Kerja ke Disdukcapil, Bupati Hery Pantau Pelayanan Dokumen Bagi Masyarakat

×

Kunjungan Kerja ke Disdukcapil, Bupati Hery Pantau Pelayanan Dokumen Bagi Masyarakat

Sebarkan artikel ini

Selain itu kata Dia, dibutuhkan ruang bermain bagi anak-anak dan ruang khusus bagi ibu menyusui (ruangan laktasi) “Kadang petugas yang menggendong anak-anak kalau ibunya lagi mengurus dokumen, kalau ada ruangan bermain bagi anak-anak mereka bisa leluasa bermain. Begitu juga untuk ibu-ibu agar bisa menyusui anak-anak mereka dengan baik,”jelasnya.

Dari dinas Dukcapil, Bupati dan Asisten II, mengunjungi Dinas Perumahan Rakyat kawasan Pemukiman dan Pertanahan serta Dinas KB dan Pemberdayaan Perempuan.

Di kedua Dinas tersebut, Bupati Hery kembali menekankan pentingnya meningkatkan disiplin dan etos kerja “Pelayanan tetap dilaksanakan meski anggaran terbatas.Minimal pelayanan untuk menyerap aspirasi masyarakat di desa. komunikasi dengan para kepala desa agar bisa menampung usulan dan aspirasi masyarakat untuk dijadikan perhatian bersama,’’tuturnya.

‘’Benahi disiplin kerja dengan baik, jaga kekompakan dan kebersamaan dalam bekerja,’’paparnya.

</p

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Toe Manga Seng Koe By. Swara Net Group