Daerah

Pemkab Manggarai Lakukan Upaya Mitigasi Bencana Letusan Gunung Api Anak Ranaka, Berikut Langkah-langkahnya

×

Pemkab Manggarai Lakukan Upaya Mitigasi Bencana Letusan Gunung Api Anak Ranaka, Berikut Langkah-langkahnya

Sebarkan artikel ini

Upaya mitigasi lanjut Stefanus Tawar meliputi Pelaksanaan penataan tata ruang; Pengaturan pembangunan, pembangunan infrastruktur, tata bangunan; Penyelenggaraan pendidikan, penyuluhan, dan pelatihan baik secara konvensional maupun modern.
Menurut dia bencana gunung meletus adalah bagian dari aktivitas vulkanik yang dikenal dengan istilah “erupsi”. Bahaya letusan gunung api dapat berupa awan panas, lontaran material (pijar), hujan abu lebat, lava, gas racun, tsunami dan banjir lahar.

</p

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Toe Manga Seng Koe By. Swara Net Group