Korban diketahui berinisial S (23) dan pertama kali ditemukan oleh warga sekitar yang mencium bau busuk menyengat dari dalam mobil. Penemuan ini terjadi di Jalan Kurungan Bassi, Kelurahan Rimuku, Mamuju, Sulawesi Barat.
Hingga saat ini kasus penemuan mayat wanita ini masih dalam proses penyelidikan, pihak kepolisian masih mendalami penyebab kematian korban.
</p