Daerah

Kolaborasi Pemkab Manggarai, SMK, dan PLN Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik Daerah

×

Kolaborasi Pemkab Manggarai, SMK, dan PLN Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik Daerah

Sebarkan artikel ini

Manggarai, Info1news.com- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Manggarai terus memperkuat komitmen dalam mendukung transisi energi bersih melalui pengembangan ekosistem kendaraan listrik (electric vehicle/EV) di daerah.

Upaya tersebut diwujudkan melalui kolaborasi bersama SMK St. Aloisius Ruteng dan PT PLN (Persero) UIP Nusra dalam program konversi kendaraan berbahan bakar minyak (BBM) ke kendaraan listrik.

Bupati Manggarai menegaskan bahwa sektor transportasi memiliki peran penting dalam upaya pengurangan emisi karbon.

</p

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *